Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Riau Mengikuti Pelaksanaan Asistensi Penerapan SPBE Tahun 2022 melalui video Converence dengan Kementerian PANRB yang akan dilaksanakan pada tanggal 12 – 13 Mei 2022, di Ruang Rapat Kepala Dinas Kominfotik Provinsi Riau.